NEWS

Weruh Lelembut: Art Gallery Horror di Event Horror Festival 2024

Weruh Lelembut adalah sebuah konsep yang akan digunakan atau disajikan di acara Horror Festival 2024 sebagai sebuah tempat pameran patung-patung sosok yang pernah ditemui saat penelusuran Diary Misteri Sara.

SACCA Production: Cosplayer Hantu di Event Horror Festival 2024

Horror Festival akan menghadirkan para cosplayer horor untuk memeriahkan perhelatan event horor terbesar dan terlengkap yang akan hadir di Indonesia pada bulan Oktober 2024 mendatang.

Saksikan Penampilan dari Band-Band SWAG ‘Start With A Gig’ di Horror Festival 2024

Horror Festival akan segera digelar pada bulan Oktober 2024 mendatang di Bintaro Xchange Mall, Tangerang, Banten. Event horor terbesar dan terlengkap ini akan dimulai pada tanggal 18 hingga 31 Oktober 2024.

Siaran Live GEN FM di Horror Festival 2024

Gen FM adalah sebuah stasiun radio hits kontemporer anak muda remaja yang bernaung di bawah perusahaan Mahaka Radio Integra yang bermarkas di pusat kota Jakarta. Stasiun Radio berkonsep anak muda ini akan siaran secara live di Horror Festival pada Oktober 2024 mendatang.

Nikmati secara Exclusive Horror Palooza di Horror Festival 2024

Horror Festival akan tiba sebentar lagi. Acara ini akan dimulai pada tanggal 18 hingga 2024 Oktober mendatang. Event yang akan digelar di Bintaro Xchange Mall, Tangerang, Banten, ini akan menggelar sesi bertajuk Horror Palooza.

Band dan Solois Pengisi Acara Musik di Kampung Lelembut Horror Festival 2024

Akan hadir beberapa band tambahan yang akan memeriahkan acara Horror Festival pada Oktober 2024 mendatang. Band-band ini sudah memiliki berbagai banyak penggemar di Indonesia.

Ini Dia Harga Tiket Horror Festival, Dibuka Lagi Mulai September!

Tiket Horror Festival sempat dihentikan lagi pada akhir agustus lalu. Antusias dari para penikmat horor sangat tak terduga saat pembelian tiket Early Bird pada tanggal 15-17 Agustus 2024 lalu dimana mereka berbondong-bondong membelinya secara serentak.

Program Diary Misteri Sara, Pencetus Horror Festival 2024

Para penikmat horor Tanah Air pasti sudah tidak asing dengan Diary Misteri Sara. Ya, Diary Misteri Sara adalah kanal Youtube yang dibangun oleh Sara Wijayanto dan sang suami, Demian Aditya. Pada Oktober mendatang, mereka akan menggelar acara Horror Festival.

Musik Akustik di Horror Festival 2024, Saksikan Keseruannya Secara Live!

Selain akan hadir berbagai wahana horor, jajanan mistis, dan pertunjukan teater, nantinya di event Horror Festival akan ada Musik Akustik dari para musisi lokal Indonesia.